Refraktometer ATAGO NAR-2T
Refraktometer ATAGO NAR-2T adalah salah satu alat yang berfungsi untuk mengukur indeks bias atau konsentrasi dengan sangat berkualitas. Instrumen yang satu ini dapat Anda gunakan dalam pengukuran konsentrasi zat terlarut dengan efektif dan efisien.Proses pengukuran dapat dilakukan dengan sangat mudah tentunya, dan tercipta rasa aman dan nyaman jika dalam pemakaian. Pengukur indeks bias atau konsentrasi ini dapat digunakan untuk pengukuran, dan hasil yang didapatkan sangat akurat.
Instrumen pengukur konsentrasi zat terlarut dapat Anda gunakan di dunia industri ataupun penelitian. Pengukuran indeks bias atau konsentasi tidak akan bisa dilakukan dengan tangan kosong atau manual, dengan adanya perangkat ini maka pekerjaan Anda akan bisa terselesaikan.Instrumen pengukur yang satu ini dapat Anda gunakan ditempat manapun yang memungkinkan untuk dilakukan pengukuran, karena alat ini portabel. Pengukur indeks bias ini dapat mengukur zat terlarut dengan waktu yang cukup singkat.
Fitur Refraktometer ATAGO NAR-2T :
- Tergolong ke dalam instrumen yang ergonomis, sehingga dapat digunakan dengan sangat aman dan nyaman.
- Alat ukur penguji ini bisa digunakan dengan respon waktu pengukuran yang singkat.
- Instrumen ini bisa Anda gunakan dengan tingkat ke akuratan yang baik.
- Media pengukur ini merupakan salah satu alat yang memiliki bentuk yang fleksibel, sehingga mudah dibawa.
Spesifikasi Refraktometer ATAGO NAR-2T :
1 | Model | NAR-2T |
2 | Cat.No. | 1220 |
3 | Skala | Refractive index |
Brix | ||
4 | Jarak pengukuran | Refractive index (nD) : 1.3000 to 1.7000 |
Brix : 0.0 to 95.0% | ||
5 | Skala Minimum | Refractive Index (nD) : 0.001 |
Brix : 0.5% | ||
6 | Pengukuran Akurasi | Refractive index (nD) : ±0.0002 (at 20゚C) |
Brix : ±0.1% (at 20゚C) | ||
7 | Nilai dispersi rata-rata | nF-nC (to be calculated according to conversion table) |
8 | Suhu Ambient | 5 to 40℃ |
9 | Termometer digital | Indication range 0.0 to 120.0゚C |
(Accuracy 0 to 100゚C :±0.2゚C, 100 to 120゚C :±0.5゚C, Minimum indication 0.1゚C) | ||
10 | Rentang Suhu Pengukuran | 5 to 120゚C |
(Temperature range available of the circulating water) | ||
11 | Sumber cahaya | LED |
12 | Sumber Daya listrik | AC100 to 240V , 50/60Hz |
13 | Dimensi & Berat | 12×20×25cm, 5.8kg (Refractometer) |
10x11x7cm, 0.5kg (Thermometer) | ||
14 | Konsumsi daya | 5VA |
Untuk melihat spesifikasi lainnya, Anda dapat mengunjungi halaman kategori ini. Dan untuk informasi pemesanan silahkan kunjungi halaman kontak ini.